IbuKitaKartini
  • ACEH
  • American
  • Aneka Semur
  • Batagor
  • Bawang
  • Wonogiri
  • WONOSOBO
  • Wortel
  • Lainnya
    • Indeks
  • Home
  • Resep
  • Resep Teknik membuat simple onigiri

Resep Teknik membuat simple onigiri

Author: Vera Jones Juli 14, 2021 03:12 Juli 14, 2021 2 views
teknik-membuat-simple-onigiri-foto-resep-utama

Hallo apa kabar sahabat setia Ibu Kita Kartini kali ini kami akan berbagi Resep Resep Teknik membuat simple onigiri. Cara mengolah dan bahan-bahan yang dipakai adalah kunci untuk menghasilkan Resep Teknik membuat simple onigiri yang lezat dan mantap. Bagi anda yang sudah tidak sabaran ingin segera membuatnya, silahkan siapkan bahan-bahanya terlebih dahulu. Jika sudah silahkan ikuti langkah demi langkah panduan dari ibukitakartini.com. Yuk kita simak Resep Teknik membuat simple onigiri dan cara membuatnya

Bahan-Bahan Teknik membuat simple onigiri

  1. secukupnya Nasi
  2. secukupnya Nori
  3. secukupnya Isian onigiri
  4. Plastic wrap 20cm x 20 cm

Langkah-langkah membuat Teknik membuat simple onigiri

  1. Rentangkan plastic wrap di telapak tangan, taruh nasi tanak diatasnya. Nasi jepang rada lengket, untuk mendapatkan nasi jepang bisa tanak beras biasa : beras ketan = 3:1

    Teknik membuat simple onigiri langkah memasak 1 foto
  2. Masukkan isian onigiri, bisa pakai abon, salmon flakes, tuna kaleng, plum. Kemudian taruh lagi sedikit nasi di atas isian utk menutupi

    Baca Juga: Resep Nasi Kuning Simple

    Teknik membuat simple onigiri langkah memasak 2 foto Teknik membuat simple onigiri langkah memasak 2 foto
  3. Bungkus onigiri dengan plastik wrap. Perhatikan bentuk tangan kiri membentuk kerucut segitiga

    Teknik membuat simple onigiri langkah memasak 3 foto
  4. Dengan tangan kanan, letakkan jari2 diatas onigiri dan kepalkan dan sedikit menekan dengan pangkal telapak tangan kanan

    Teknik membuat simple onigiri langkah memasak 4 foto Teknik membuat simple onigiri langkah memasak 4 foto
  5. Buka tangan kemudian geser setiganya, lakukan langkah ke 4 sekitar 2-3 kali, dapatkan bentuk segitinya

    Baca Juga: Resep Sayur Asem Legendaris

    Teknik membuat simple onigiri langkah memasak 5 foto
  6. Buka plastik wrapnya, bungkus dengan nori ukuran 7 x 20 cm

    Teknik membuat simple onigiri langkah memasak 6 foto Teknik membuat simple onigiri langkah memasak 6 foto
  7. Ini hasil kepalan onigiri silahkan dicoba.

    Teknik membuat simple onigiri langkah memasak 7 foto Teknik membuat simple onigiri langkah memasak 7 foto

Sumber: Cookpad.com yang dipublish oleh Akari Papa pada 2018-03-24 06:20:44

Baca Juga: Resep Cumi Asam Manis

Begitulah resep terupdate membikin Resep Teknik membuat simple onigiri, mari dipraktekkan dirumah kamu dengan mencermati seluruh bahan bahan dan juga langkah detail.

Tags: membuat Onigiri SIMPLE Teknik
SHARE ON Whatsapp Facebook Google+ Pinterest Twitter Digg this
Resep Kepiting telur saus padang Resep Sambal Pete

Related Posts

udang-telur-asin-foto-resep-utama

Resep Udang telur asin

ASIN ☉ Mei 04, 2014
sayur-kacang-foto-resep-utama

Resep Sayur kacang

Resep ☉ Januari 04, 2015
apem-kukus-tepung-beras-foto-resep-utama

Resep Apem Kukus Tepung Beras

APEM ☉ September 02, 2014
sosis-solo-maknyus-edisi-isi-ayamcoklat-foto-resep-utama

Resep Sosis solo maknyus (edisi isi ayam&coklat)

Resep ☉ Juli 25, 2014
brokoli-baso-ikan-lada-hitam-foto-resep-utama

Resep Brokoli Baso Ikan Lada Hitam

Baso ☉ September 24, 2019
364-ogura-cake-pandan-foto-resep-utama

Resep 3Ogura Cake Pandan

Resep ☉ Februari 11, 2022

❭❭Featured Posts

bubur-kacang-ijo-irit-gas-no-panci-presto-foto-resep-utama

Resep Bubur Kacang Ijo. IRIT GAS No Panci Presto

Resep ☉ September 15, 2022
caramel-custard-puding-kukus-foto-resep-utama

Resep Caramel custard puding (kukus)

Resep ☉ September 14, 2022
161-sambal-terong-foto-resep-utama

Resep 1Sambal Terong

Resep ☉ September 14, 2022
ayam-rebus-hainan-foto-resep-utama

Resep Ayam Rebus Hainan

Resep ☉ September 14, 2022
yoghurt-homemade-versi-bibit-foto-resep-utama

Resep Yoghurt homemade versi bibit

Resep ☉ September 13, 2022
pedaikan-asin-masak-asam-pedas-foto-resep-utama

Resep Peda/ikan asin masak asam pedas

ASIN ☉ September 13, 2022

Resep terbaru

bubur-kacang-ijo-irit-gas-no-panci-presto-foto-resep-utama

Resep Bubur Kacang Ijo. IRIT GAS No Panci Presto

Resep
caramel-custard-puding-kukus-foto-resep-utama

Resep Caramel custard puding (kukus)

Resep
161-sambal-terong-foto-resep-utama

Resep 1Sambal Terong

Resep
ayam-rebus-hainan-foto-resep-utama

Resep Ayam Rebus Hainan

Resep
yoghurt-homemade-versi-bibit-foto-resep-utama

Resep Yoghurt homemade versi bibit

Resep

Resep Terpop

lidah-kucing-red-velvet-day25-foto-resep-utama

Resep Lidah Kucing Red Velvet #day25

Resep
ayam-bepangat-foto-resep-utama

Resep Ayam bepangat

Resep
choipan-foto-resep-utama

Resep Choipan

Resep
ayam-bakar-madu-teflon-foto-resep-utama

Resep Ayam bakar madu (teflon)

BAKAR
buncis-tempe-lombok-ijo-kuah-santan-ala-fe-foto-resep-utama

Resep Buncis tempe lombok ijo kuah santan ala Fe’

Resep
  • Wortel
  • Agar-agar
  • Aneka Semur
  • Anggur
  • Apel
  • Baso
  • Batagor

Copyright© 2022 - ibukitakartini

Go to mobile version