IbuKitaKartini
  • ACEH
  • American
  • Aneka Semur
  • Batagor
  • Bawang
  • Wonogiri
  • WONOSOBO
  • Wortel
  • Lainnya
    • Indeks
  • Home
  • Resep
  • Resep Sup Ayam Rempah Pereda Flu

Resep Sup Ayam Rempah Pereda Flu

Author: Vera Jones November 27, 2020 04:10 November 27, 2020 3 views
sup-ayam-rempah-pereda-flu-foto-resep-utama

Hai sahabat setia Ibu Kita Kartini kali ini kami akan berbagi Resep Resep Sup Ayam Rempah Pereda Flu. Cara mengolah dan bahan-bahan yang dipakai adalah kunci untuk menghasilkan Resep Sup Ayam Rempah Pereda Flu yang lezat dan mantap. Bagi anda yang sudah tidak sabaran ingin segera membuatnya, silahkan siapkan bahan-bahanya terlebih dahulu. Jika sudah silahkan ikuti langkah demi langkah panduan dari ibukitakartini.com. Yuk kita simak Resep Sup Ayam Rempah Pereda Flu dan cara membuatnya

Bahan-Bahan Sup Ayam Rempah Pereda Flu

  1. 10 buah ceker ayam, cuci bersih
  2. 1 potong fillet dada ayam, potong dadu
  3. secukupnya air (aku air kaldu)
  4. 1 batang sledri, iris agak lebar/ simpulkan
  5. 1/2 buang bawang bombay, cincang
  6. 1 buah wortel, kupas, potong
  7. 1 buah tomat, potong
  8. secukupnya kol, potong
  9. 1/2 sdt ngohiang/ all spice (boleh skip)
  10. secukupnya garam
  11. Bumbu Halus:
  12. 2 siung bawang putih
  13. 3 butir kemiri
  14. 1/2 sdt merica
  15. sejumput kecil pala
  16. Rempah:
  17. 3 buah kapulaga, geprek
  18. 3 buah cengkeh
  19. 1 cm kayu manis
  20. 5 cm jahe, geprek, iris
  21. Pelengkap:
  22. bawang goreng, irisan halus sledri

Langkah-langkah membuat Sup Ayam Rempah Pereda Flu

  1. Siapkan bahan

    Sup Ayam Rempah Pereda Flu langkah memasak 1 foto
  2. Rebus air kaldu, sisihkan sambil sangrai bumbu halus

    Baca Juga: Resep Brownies Kopi (PR_OlahanCoklat)

  3. Sangrai hingga bumbu cenderung kering, masukkan rempah. Aduk rata, tambahkan sedikit air kaldu. Biarkan mendidih. Masukkan bumbu ke rebusan kaldu diikuti bawang bombay dan sledri.

  4. Setelah mendidih, masukkan ayam. Biarkan hingga ayam setengah matang kemudian masukkan sayuran dan tomat.

    Sup Ayam Rempah Pereda Flu langkah memasak 4 foto
  5. Biarkan hingga seluruh bahan matang sambil beri garam dan ngohiang.

    Baca Juga: Resep Oseng Cumi Bawang

  6. Sajikan dgn taburan pelengkap

    Sup Ayam Rempah Pereda Flu langkah memasak 6 foto

Sumber: Cookpad.com yang dipublish oleh Rosa Redia pada 2017-08-03 03:19:32

Itulah resep terbaru memasak Resep Sup Ayam Rempah Pereda Flu, ayo dipraktekkan dirumah anda dengan mencermati keseluruhan bahan-bahan beserta prosedur detail.

Baca Juga: Resep Gyeran mari (#pr_asianfood)

Tags: Ayam Flu pereda REMPAH SUP
SHARE ON Whatsapp Facebook Google+ Pinterest Twitter Digg this
Resep Bolen pisang #selasabisa #bikinramadanberkesan Resep Mangut tempe

Related Posts

252-cinnamon-pumpkin-cake-foto-resep-utama

Resep 2Cinnamon Pumpkin Cake

Resep ☉ Juni 13, 2015
topo-map-love-cake-foto-resep-utama

Resep Topo Map Love Cake

Resep ☉ Desember 13, 2015
pandan-soft-pudding-foto-resep-utama

Resep Pandan Soft Pudding

Resep ☉ November 24, 2011
lontong-sayur-foto-resep-utama

Resep Lontong Sayur

Resep ☉ Juni 11, 2015
tumis-sounsoon-foto-resep-utama

Resep Tumis soun/so’on

Resep ☉ Juni 12, 2014
14-sup-oyong-udang-prramadhan_palingkaporit-foto-resep-utama

Resep Sup Oyong Udang #prRamadhan_PalingKaporit

Resep ☉ Juli 14, 2015

❭❭Featured Posts

bubur-kacang-ijo-irit-gas-no-panci-presto-foto-resep-utama

Resep Bubur Kacang Ijo. IRIT GAS No Panci Presto

Resep ☉ September 15, 2022
caramel-custard-puding-kukus-foto-resep-utama

Resep Caramel custard puding (kukus)

Resep ☉ September 14, 2022
161-sambal-terong-foto-resep-utama

Resep 1Sambal Terong

Resep ☉ September 14, 2022
ayam-rebus-hainan-foto-resep-utama

Resep Ayam Rebus Hainan

Resep ☉ September 14, 2022
yoghurt-homemade-versi-bibit-foto-resep-utama

Resep Yoghurt homemade versi bibit

Resep ☉ September 13, 2022
pedaikan-asin-masak-asam-pedas-foto-resep-utama

Resep Peda/ikan asin masak asam pedas

ASIN ☉ September 13, 2022

Resep terbaru

bubur-kacang-ijo-irit-gas-no-panci-presto-foto-resep-utama

Resep Bubur Kacang Ijo. IRIT GAS No Panci Presto

Resep
caramel-custard-puding-kukus-foto-resep-utama

Resep Caramel custard puding (kukus)

Resep
161-sambal-terong-foto-resep-utama

Resep 1Sambal Terong

Resep
ayam-rebus-hainan-foto-resep-utama

Resep Ayam Rebus Hainan

Resep
yoghurt-homemade-versi-bibit-foto-resep-utama

Resep Yoghurt homemade versi bibit

Resep

Resep Terpop

64-kue-pukis-banyumas-foto-resep-utama

Resep Kue Pukis Banyumas

Banyumas
sup-ikan-patin-foto-resep-utama

Resep Sup Ikan Patin

Resep
ikanasin-tenggiri-masak-asam-manis-foto-resep-utama

Resep IkanAsin tenggiri masak Asam manis

Resep
diet-juice-guava-strawberry-kiwi-foto-resep-utama

Resep Diet Juice Guava Strawberry Kiwi

Resep
half-birthday-mpasi-5-6-m-foto-resep-utama

Resep Half Birthday MPASI 5-6 M

Resep
  • Wortel
  • Agar-agar
  • Aneka Semur
  • Anggur
  • Apel
  • Baso
  • Batagor

Copyright© 2022 - ibukitakartini

Go to mobile version