Resep Sate taichan

Hai sahabat Ibu Kita Kartini kali ini saya akan berbagi Resep Resep Sate taichan. Cara mengolah dan bahan-bahan yang dipakai adalah kunci untuk menghasilkan Resep Sate taichan yang lezat dan mantap. Bagi anda yang sudah tidak sabaran ingin segera membuatnya, silahkan siapkan bahan-bahanya terlebih dahulu. Jika sudah silahkan ikuti langkah demi langkah panduan dari ibukitakartini.com. Yuk kita simak Resep Sate taichan dan cara membuatnya
Bahan-Bahan Sate taichan
-
500 gr ayam (potong dadu)
-
Bahan marinade ayam
-
1 siung bawang putih
-
secukupnya Garam
-
Sedikit kaldu bubuk jamur
-
Sedikit lada
-
1/2 buah jeruk nipis peras
-
Bahan sambal
-
8 buah cabe rawit
-
1/2 siung bawang putih
-
Sedikit garam
-
Perasan jeruk nipis (sesuai selera)
Langkah-langkah membuat Sate taichan
-
Uleg halus bawang putih dan garam. Marinade ke potongan ayam tambahkan perasan jeruk nipis dan lada bubuk. Diamkan di kulkas kurleb 1 jam
-
Setelah bumbu merasuk, tusukkan ayam ke tusuk (4-5potong utk 1 tusuk)
-
Panaskan pemanggang, olesi dg sedikit minyak kemudian masak hingga dirasa ayam matang.
-
Sambal : uleg semua bahan, taruh di wadah kemudian tambahkan perasan jeruk nipis
-
Sate taichan siap dihidangkan
Sumber: Cookpad.com yang dipublish oleh Riesty Indra Kusuma Dewi pada 2018-08-19 05:32:27
Demikian resep jempolan memasak Resep Sate taichan, ayo dipraktekkan dirumah kamu dengan memperhatikan seluruh bahan bahan dan prosedur detail.