IbuKitaKartini
  • ACEH
  • American
  • Aneka Semur
  • Batagor
  • Bawang
  • Wonogiri
  • WONOSOBO
  • Wortel
  • Lainnya
    • Indeks
  • Home
  • Resep
  • Resep Roti Pisang Banjar -gluten free #Pekan Inspirasi

Resep Roti Pisang Banjar -gluten free #Pekan Inspirasi

Author: Vera Jones April 01, 2021 13:48 April 01, 2021 2 views
14-roti-pisang-banjar-gluten-free-pekan-inspirasi-foto-resep-utama

Hai sahabat setia Ibu Kita Kartini kali ini ibukitakartini.com akan berbagi Resep Resep Roti Pisang Banjar -gluten free #Pekan Inspirasi. Cara mengolah dan bahan-bahan yang dipakai adalah kunci untuk menghasilkan Resep Roti Pisang Banjar -gluten free #Pekan Inspirasi yang lezat dan mantap. Bagi anda yang sudah tidak sabaran ingin segera membuatnya, silahkan siapkan bahan-bahanya terlebih dahulu. Jika sudah silahkan ikuti langkah demi langkah panduan dari ibukitakartini.com. Yuk kita simak Resep Roti Pisang Banjar -gluten free #Pekan Inspirasi dan cara membuatnya

Bahan-Bahan Roti Pisang Banjar -gluten free #Pekan Inspirasi

  1. 5 buah pisang (saya pisang ambon - resep asli : pisang raja)
  2. 400 ml fibercreme (resep asli : santan)
  3. 175 g tepung beras (resep asli : 200 g tepung terigu)
  4. 25 g tepung tapioka
  5. 80 g gula pasir (resep asli : 100 g)
  6. 2 butir telur
  7. 50 g mentega, cairkan
  8. 1/2 sdt garam
  9. 1/2 sdt vanili bubuk
  10. setetes pewarna kuning
  11. minyak goreng untuk olesan

Langkah-langkah membuat Roti Pisang Banjar -gluten free #Pekan Inspirasi

  1. Kupas dan potong2 pisang, hancurkan kasar bersama gula pasir.

    14. Roti Pisang Banjar -gluten free #Pekan Inspirasi langkah memasak 1 foto
  2. Masukan tepung beras dan tapioka, mentega cair, santan, telur, garam, vanili bubuk dan pewarna kuning aduk rata

    Baca Juga: Resep Gimbal udang #22

    14. Roti Pisang Banjar -gluten free #Pekan Inspirasi langkah memasak 2 foto
  3. Diamkan dulu sekitar 30 mnit.

  4. Panaskan cetakan yg sudah diolesi minyak. Tuang adonan ke lubang2 cetakan, sekitar 3/4 dari isi lubang cetakan, supaya tidak meluber keluar. Beri topping jika perlu.

    14. Roti Pisang Banjar -gluten free #Pekan Inspirasi langkah memasak 4 foto
  5. Tutup dan masak dgn api kecil sampai matang..

    Baca Juga: Resep (56).Martabak manis gulung

  6. Pada saat dipanggang, bisa dibalik supaya matang sempurna, atau cukup dilihat bagian bawahnya saja. Jika bagian bawah sudah berkerak dan bagian atas sudah kering, berarti kue sudah matang.

  7. Sajikan.

Sumber: Cookpad.com yang dipublish oleh Juni DwiAnggiani pada 2018-05-20 13:25:08

Baca Juga: Resep Balado jengkol teri

Itulah resep jempolan membuat Resep Roti Pisang Banjar -gluten free #Pekan Inspirasi, mari dipraktekkan dirumah kamu dengan memperhatikan seluruhnya bahan-bahan dan tahap detail.

Tags: Banjar free gluten inspirasi pekan pisang Roti
SHARE ON Whatsapp Facebook Google+ Pinterest Twitter Digg this
Resep Ayam Betutu Resep Tahu Baso Goreng

Related Posts

sambal-matah-foto-resep-utama

Resep Sambal Matah

Resep ☉ September 28, 2011
sirup-markisa-malino-khas-makassar-sul-sel-foto-resep-utama

Resep Sirup Markisa Malino || khas Makassar Sul -Sel

Resep ☉ Januari 01, 2020
mini-chicken-katsu-bikinramadanberkesan-foto-resep-utama

Resep Mini Chicken Katsu #BikinRamadanBerkesan

Resep ☉ Februari 04, 2018
bolu-kukus-ketan-hitam-bandung-recook-sari-utami-kimdonghwa-foto-resep-utama

Resep BOLU KUKUS KETAN HITAM # Bandung Recook Sari Utami Kimdonghwa

Resep ☉ Oktober 05, 2021
roti-goreng-oats-foto-resep-utama

Resep Roti goreng Oats

Resep ☉ Mei 02, 2021
cumi-goreng-tepung-foto-resep-utama

Resep Cumi goreng tepung

Resep ☉ November 04, 2012

❭❭Featured Posts

bubur-kacang-ijo-irit-gas-no-panci-presto-foto-resep-utama

Resep Bubur Kacang Ijo. IRIT GAS No Panci Presto

Resep ☉ September 15, 2022
caramel-custard-puding-kukus-foto-resep-utama

Resep Caramel custard puding (kukus)

Resep ☉ September 14, 2022
161-sambal-terong-foto-resep-utama

Resep 1Sambal Terong

Resep ☉ September 14, 2022
ayam-rebus-hainan-foto-resep-utama

Resep Ayam Rebus Hainan

Resep ☉ September 14, 2022
yoghurt-homemade-versi-bibit-foto-resep-utama

Resep Yoghurt homemade versi bibit

Resep ☉ September 13, 2022
pedaikan-asin-masak-asam-pedas-foto-resep-utama

Resep Peda/ikan asin masak asam pedas

ASIN ☉ September 13, 2022

Resep terbaru

bubur-kacang-ijo-irit-gas-no-panci-presto-foto-resep-utama

Resep Bubur Kacang Ijo. IRIT GAS No Panci Presto

Resep
caramel-custard-puding-kukus-foto-resep-utama

Resep Caramel custard puding (kukus)

Resep
161-sambal-terong-foto-resep-utama

Resep 1Sambal Terong

Resep
ayam-rebus-hainan-foto-resep-utama

Resep Ayam Rebus Hainan

Resep
yoghurt-homemade-versi-bibit-foto-resep-utama

Resep Yoghurt homemade versi bibit

Resep

Resep Terpop

64-kue-pukis-banyumas-foto-resep-utama

Resep Kue Pukis Banyumas

Banyumas
manisan-mangga-muda-foto-resep-utama

Resep Manisan Mangga Muda

Resep
ikanasin-tenggiri-masak-asam-manis-foto-resep-utama

Resep IkanAsin tenggiri masak Asam manis

Resep
diet-juice-guava-strawberry-kiwi-foto-resep-utama

Resep Diet Juice Guava Strawberry Kiwi

Resep
half-birthday-mpasi-5-6-m-foto-resep-utama

Resep Half Birthday MPASI 5-6 M

Resep
  • Wortel
  • Agar-agar
  • Aneka Semur
  • Anggur
  • Apel
  • Baso
  • Batagor

Copyright© 2022 - ibukitakartini

Go to mobile version