Resep Cheese stik bread

Hai sahabat setia Ibu Kita Kartini kali ini admin ibukitakartini.com akan berbagi Resep Resep Cheese stik bread. Cara mengolah dan bahan-bahan yang dipakai adalah kunci untuk menghasilkan Resep Cheese stik bread yang lezat dan mantap. Bagi anda yang sudah tidak sabaran ingin segera membuatnya, silahkan siapkan bahan-bahanya terlebih dahulu. Jika sudah silahkan ikuti langkah demi langkah panduan dari ibukitakartini.com. Yuk kita simak Resep Cheese stik bread dan cara membuatnya
Bahan-Bahan Cheese stik bread
-
350 gram terigu (aku pake terigu cakra)
-
100 gram keju edam (aku pake keju chedar saja)
-
75 ml minya zaitun
-
150 gram air
-
1/2 sdt ragi instant (aku merk haan)
-
1/2 sdt garam
-
olesan dan taburan:
-
secukupnya minyak
-
secukupnya keju
Langkah-langkah membuat Cheese stik bread
-
Campur semua bahan kering dan keju dan uleni sebentar
-
Masukkan air sesikit demi sedikit sambil terus d uleni
-
Masukkan minyak zaitun sambil terus di uleni, dan adonan sampai kalis
-
Potong2 memanjang adonan tadi sesuai selera dan panggang adonan dalam oven bersuhu 200delcel selama 30 menit atau sesuai ovem masing2, sampai adonan kering dan renyah
Sumber: Cookpad.com yang dipublish oleh marlianimustamin pada 2017-06-21 04:55:31
Begitulah resep terbaru memasak Resep Cheese stik bread, ayo dipraktekkan dirumah anda dengan memperhatikan keseluruhan bahan bahan dan juga langkah detail.