Resep Ayam Bakar Bumbu Kacang #pr_dibumbukacangin

Hai sahabat Ibu Kita Kartini kali ini saya akan berbagi Resep Resep Ayam Bakar Bumbu Kacang #pr_dibumbukacangin. Cara mengolah dan bahan-bahan yang dipakai adalah kunci untuk menghasilkan Resep Ayam Bakar Bumbu Kacang #pr_dibumbukacangin yang lezat dan mantap. Bagi anda yang sudah tidak sabaran ingin segera membuatnya, silahkan siapkan bahan-bahanya terlebih dahulu. Jika sudah silahkan ikuti langkah demi langkah panduan dari ibukitakartini.com. Yuk kita simak Resep Ayam Bakar Bumbu Kacang #pr_dibumbukacangin dan cara membuatnya
Bahan-Bahan Ayam Bakar Bumbu Kacang #pr_dibumbukacangin
-
1 ekor ayam, potong 12
-
1 buah jeruk nipis, ambil sarinya
-
1 sdm garam
-
Bumbu ungkep ayam:
-
5 buah bawang merah
-
3 siung bawang putih
-
1 sdt ketumbar bubuk
-
2 sdm kecap manis
-
1 sdm saus tomat
-
Secukupnya garam
-
Secukupnya air panas (bila perlu)
-
Bahan bumbu kacang:
-
300 gram kacang tanah, goreng, tumbuk kasar (sy pake chopper)
-
5 buah cabe merah keriting, goreng
-
3 buah cabe rawit merah, goreng
-
3 butir kemiri, goreng
-
100 gram gula merah, iris
-
500 ml Air panas
-
secukupnya Garam
Langkah-langkah membuat Ayam Bakar Bumbu Kacang #pr_dibumbukacangin
-
Cuci bersih potongan ayam, lumuri dengan jeruk nipis dan garam.. diamkan 15 menit, bilas
-
Haluskan bumbu ungkep, balurkan ke ayam, aduk2 rata.. bila perlu, boleh ditambahkan sedikit air.. masak dgn api kecil sambil sesekali diaduk, hingga ayam berubah warna dan bumbu meresap..
-
Panggang ayam menggunakan wajan teflon / double pan / diatas bara..
Sumber: Cookpad.com yang dipublish oleh OpiBun pada 2018-03-10 23:50:54
Begitulah resep terbaik membuat Resep Ayam Bakar Bumbu Kacang #pr_dibumbukacangin, mari dipraktekkan dirumah kamu dengan mencermati keseluruhan bahan-bahan serta tahap secara terperinci.